MS, – Gempa bumi mengguncang wilayah Daruba, Maluku Utara. Gempa magitudo 4.9 terjadi pukul 09.15 Wib.
Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 4.9 guncang wilayah Daruba, Maluku Utara terjadi sekitar pukul 09.15 WIB.
Seperti yang dilansir di halaman Twitter resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pada Minggu (23/10), bahwa pusat gempa berada di laut yang berjarak 73 kilometer dari timur laut Daruba Atau tepatnya di 2.69 LU, 128.43 BT
#Gempa Mag:4.9, 23-Okt-22 09:15:42 WIB, Lok:2.69 LU, 128.43 BT (Pusat gempa berada di laut 73 km Timur Laut Daruba), Kedlmn:216 Km Dirasakan (MMI) III Morotai Utara #BMKG pic.twitter.com/yw7l0LkvLo
— BMKG (@infoBMKG) October 23, 2022
Kedalaman gempa bumi yakni 216 kilometer, gempa tersebut disrasakan sampai ke Morotai Utara.
Hinggah berita ini diterbitkan belum ada laporan terkait dampak yang ditimbulkan akibat gempa, apakah menyebabkan kerusakan atau tidak.
Discussion about this post